Belajar Bahasa Jepang Wiki
Register
Advertisement

Pola Kalimat T に N1 があります (di T ada N1)[]

Pola ini menyatakan pernyataan adanya suatu benda mati di suatu tempat. Jadi N1 berada di T. Partikel に digunakan untuk menunjukan tempat (di). Partikel が digunakan untuk menunjukan sesuatu yang dimaksud kalimat sesudahnya. Berbeda dengan pola N は T に あります. Pola ini lebih menekankan ada benda apa saja di tempat tersebut.

Contoh:

きょうしついす が あります。

Di kelas ada kursi.

じむしつコンピューター が あります。

Di kantor ada komputer.

Jika tidak ada apa-apa gunakan も。[]

なに も ありません。

Tidak ada apa-apa.

Advertisement